Archive for Januari 2017

Posted by Unknown
IMPULS,MOMENTUM,DAN TUMBUKAN

PENDAHULUAN

Tinjaulah fenomena-fenomena sederhana yang sering terjadi di sekitar kita,misalnya, ketika kita melemparkan bola ke dinding. Kecepatan pantulan bola setelah.. Membentur dinding cenderung lebih kecil di bandingkan dengan kecepatan bola sebelum membentur dinding. Hal ini serupa juga terjadi ketika bola tersebut kita jatuhkan ke lantai tanpa kecepatan awal,tinggi, pantulan bola cenderung lebih rendah.. dari posisi bola yang di jatuhkan.

A. IMPULS DAN MOMENTUM
-Impuls adalah besarnya vektor gaya yang bekerja terhadap benda dalam selang waktu tertentu.

-Momentum
Momentum (disimbolkan dengan P) adalah massa benda m (dalam satuan kg) di kalikan dengan kecepatan v (dalam satuan m/s)

Hukum II Newton menjelaskan bahwa besar gaya yang bekerja dalam setiap satuan massa terhadap benda sama dengan besar percepatan yang di alami benda tersebut.

Dapat di simpulkan, impuls tidak lain adalah besar perubahan mometum yang dialami suatu benda.

B.HUKUM KEKEKALAN MOMENTUM

Tidak terjadi perubahan momentum, atau momentum benda tersebut adalah konstan. Pernyataan ini disebut dengan Hukum Kekekalan Momentum.

C.Tumbukan

Tumbukan adalah sama dengan jumlah momentum kedua bola setelah terjadi tumbukan.

D.Koefisien Kelentingan

Pada kasus bola di jatuhkan ke lantai, tinggi pantulan bola cenderung lebih rendah dari tinggi bola saat di pantulkan setelah terjadi tumbukan dengan lantai.
Tinggi rendahnya pantulan dapat dipengaruhi oleh sifat konstanta bahanbtersebut. Konstanta bahan ini kita kenal dengan koefisien kelentingan bahan.

Jenis-jenis tumbukan antara lain di bagi menjadi 3 tumbukan :
-Tumbukan elastis sempurna
-Tumbukan elastis sebagian
-Tumbukan tidak elastis sama sekali

Semoga bermanfaat :)




Diberdayakan oleh Blogger.
Welcome to My Blog

Popular Post

Blogger templates

Translate

Facebook

Popular Posts

- Copyright © Fahrul Rizal -Robotic Notes- Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -